Buktikanlah bahwa energi potensial, energi kinetik dan usaha memiliki satuan yang sama ?? Jawab dong yang tau,,,lengkap ya
Fisika
Arisfadliilah01
Pertanyaan
Buktikanlah bahwa energi potensial, energi kinetik dan usaha memiliki satuan yang sama ??
Jawab dong yang tau,,,lengkap ya
Jawab dong yang tau,,,lengkap ya
1 Jawaban
-
1. Jawaban gita596
a. Energi potensial dan energi kinetikEP = m.g.hmemiliki satuan kg.m.s⁻².m = kg.m².s⁻² dan berdimensiM.L².T⁻²EK = 1/2.m.v²memiliki satuan kg.[m.s⁻¹]² = kg.m².s⁻² dan berdimensiM.L².T⁻²Kesimpulannya, besaran energi potensial dan energi kinetik adalah identik karena memiliki dimensi yangsamab. Usaha, energi dan kalorUsaha = gaya dikali perpindahan atauW = F x smenjadi W = m x a x s, dengan a merupakan percepatansatuannya kg.[m.s ⁻²].m atau kg.m².s⁻² dan berdimensiM.L².T⁻²Satuan energi adalah joule atau kg.m².s⁻² dan berdimensiM.L².T⁻²Kalor Q = m x c x ΔTsatuan kalor jenis (c) adalah J.kg⁻¹.K⁻¹jadi kalor memiliki satuan kg.[J.kg⁻¹.K⁻¹].K lalu hanya ada joule (J)dengan mengganti joule, satuan kalor adalahkg.m².s⁻² dan berdimensiM.L².T⁻²Kesimpulannya, besaran usaha, energi dan kalor adalah identik karena memiliki dimensi yang sama.Dari seluruh analisis dimensi di atas, kita dapat mengetahui bahwa energi potensial, energi kinetik, usaha, energi (secara umum), dan kalor memiliki satuan dan dimensi yang sama.