IPS

Pertanyaan

apa pengertian negara modern dan negara berkembang

2 Jawaban

  • negara modern ( negara maju) adalah negara yg tingkat kesejahtraan atau tingkat kualitas hidup rakyatnya tinggi sehingga laju pertumbuhan ekonominya relatif cepat.

    negara berkembang adalah negara yg tinggkat kesejahteraan atau tingkat kualitas hidup ralyatnya rendah sehingga laju pertumbuhan ekonominya relatif lambat.
  • Negara maju adalah negara yang sumber daya tinggi, penduduknya bekerja disektor industri dan jasa
    sedangkan negara berkembang adalah negara yg masih dalam proses pembangunan dan perlu banyakya modal Dan bantuan dari negara maju

Pertanyaan Lainnya