contoh laporan hasil observasi tentang hewan jerapah
B. Indonesia
dinarosianti
Pertanyaan
contoh laporan hasil observasi tentang hewan jerapah
1 Jawaban
-
1. Jawaban Zkira21
Jerapah dan Taksonomi Jerapah adalah sejenis mamalia yang hidup di savannah. Savannah adalah area padang rumput yang luas seperti yang terdapat di Afrika, dimana hewan-hewan seperti jerapah dan singa tinggal. Jerapah adalah jenis hewan herbivora. Hewan ini seringkali ditemukan di Afrika.
Jerapah termasuk dalam kerabat yang sama dengan rusa dan sapi meskipun digolongkan dalam suku (family) yang berbeda. Jerapah adalah hewan tertinggi yang hidup di darat. Tinggi jerapah jantan dapat mencapai 4,8 sampai 5,5 meter dengan berat sekitar 1,360 kilogram. Jerapah betina sedikit lebih pendek dan juga lebih ringan.