pengertian tumbuhan berhari panjang
Biologi
putri5314
Pertanyaan
pengertian tumbuhan berhari panjang
1 Jawaban
-
1. Jawaban noviindriani0041
tumbuhan hari panjang adalaj jenis tumbuhan yang akan berbunga jika panjang waktu siang hari melebihi minimum waktu kritis yang dibutuhkan tanaman berhari panjang yaitu 12 - 14 jam