Fisika

Pertanyaan

Bakteri memiliki panjang sampai dengan 10 mikrometer. Virus memiliki panjang sampai dengan 100 nm. Berdasarkan data tersebut , manakah yang berukuran lebih panjang ?

1 Jawaban

  • PENGUKURAN

    Untuk membandingkan ukuran 2 benda, ukuran itu harus dinyatakan dengan satuan yang sama (apa saja)

    1 mikro mili ??
    ANGGAP μm (mikro meter)


    1 μm = 10⁻⁶ m
    1 nm = 10⁻⁹ m

    panjang bakteri
    10 μm
    = 10 × 10⁻⁶ m
    = 10⁻⁵ m

    panjang virus
    100 nm
    = 100 × 10⁻⁹ m
    = 10⁻⁷ m

    Karena 10⁻⁵ m > 10⁻⁷ m
    berarti bakteri lebih panjang daripada virus (berdasarkan data soal ini).

Pertanyaan Lainnya