cara mencegah kerusakan sumber daya alam energi
IPS
ANGELwo
Pertanyaan
cara mencegah kerusakan sumber daya alam energi
2 Jawaban
-
1. Jawaban VikiVMA
Dengan cara merawat sumber daya alam dan memberikan larangan untuk tidak merusak sumber daya alam -
2. Jawaban joenathankrisnawida
Reboisasi Reboisasi adalah suatu upaya penanaman kembali hutan yang gundul , yang bertujuan untuk melestarikan sumberdaya yang ada di hutan dan merawat serta menjaga pohon di hutan.
Gambar Reboisasi:
Hutan Lindung Hutan Lindung adalah suatu tempat yang dilindungi oleh pemerintah sekitar atau komunitas tertentu yang didalamnya berisi berbagai macam Tumbuhan-tumbuhan untuk mencegah tanah longsor, banjir, mengendalikan erosi dan menjaga kesuburan tanah di daerah hutan lindung tersebut.
Gambar Hutan Lindung:
Cagar Alam Cagar Alam adalah suatu tempat/wilayah yang dilindungi dikarenakan didalam tempat tersebut terdapat tumbuhan,flora,fauna tertentu yang dilindungi . Di Indonesia sendiri juga terdapat banyak Cagar Alam di berbagai wilayah.
Cagar Alam:
Suaka Margasatwa Suaka Margasatwa adalah suatu tempat seperti hutan/kebun untuk menampung binatang yang dilindungi/binatang tertentu yang mempunyai nilai & kebudayaan bangsa Indonesia.
Suaka Margasatwa:
Penghijauan Penghijauan adalah suatu cara untuk merawat,menanam,memelihara tumbuhan yang bertujuan untuk menjaga kelestarian alam dan merawat lingkungan sekitar. Penghijauan: