Fisika

Pertanyaan

bermassa 5kg ketika diukur memiliki berat 48,9 N.percepatan gravitasi di tempat terjadinya pengukuran adalah?
A)9,78 m/s2
B)9,82 m/s2
C)9,96 m/s2
D)10,00 m/s2

1 Jawaban

  • Diketahui
    W = 48,9 N
    m = 5 kg

    Ditanya
    g =___?

    Jawab
    W = m g
    48,9 = 5 × g
    48,9 ÷ 5 = g
    9,78 = g
    Jadi, jawabannya yaitu A. 9,78

Pertanyaan Lainnya