Tentukan pasangan senyawa yang merupakan isomer dari tiga senyawa berikut!
Kimia
NanaJK
Pertanyaan
Tentukan pasangan senyawa yang merupakan isomer dari tiga senyawa berikut!
1 Jawaban
-
1. Jawaban Exe086
Jika yang dimaksud soal tersebut adalah mencari isomer dari C7H16 selain yang sudah disebutkan, maka isomer dari C7H16 selain yang sudah disebutkan antara lain :
1.) n-pentana
2.) 2-metilheksana
3.) 3-metilheksana
4.) 2,2-dimetilpentana
5.) 3,3-dimetilpentana
6.) 3-etilpentana
7.) 2,2,3-trimetilbutana
Isomer dari C7H16 ada 9, pada soal sudah disebutkan 2 antara lain 2,4-dimetilpentana (a) dan 2,3-dimetilpentana (b&c). Untuk b&c nama senyawanya sama karena jika dilihat dari penomoran baik dari kiri ke kanan maupun dari kanan ke kiri hasilnya akan tetap sama.
Untuk rumus struktur nya bisa dilihat pada foto.