IPS

Pertanyaan

menjelaskan kondisi kependudukan di Indonesia

1 Jawaban

  • Situasi kependudukan Indonesia saat ini dinilai masih kurang menguntungkan, baik yang berkaitan dengan kuantitas, kualitas, administrasi kependudukan, maupun mobilitas/persebarannya.

    Hasil Sensus Penduduk 2010 menunjukan jumlah penduduk di Indonesia terus meningkat mencapai 237.6 juta jiwa pada tahun 2010 dengan laju pertumbuhan penduduk (LPP) yang cukup tinggi yaitu 1,49 persen pertahun naik dibandingkan dari 1,47 persenpertahun pada tahun 2000. Itu berarti tahun 2013 jumlah penduduk Indonesia diperkirakan telah berjumlah sekitar 250 juta jiwa.

    Apalagi bertambahnya penduduk secara terus - menerus ini tidak dibarengi dengan meningkatnya Sumber Daya Manusia (SDM) yang unggul sehingga makin memperparah tingkat kemiskinan dan membludaknya pengangguran.


    Pelajari lebih lanjut :

    https://brainly.co.id/tugas/6975936 tentang kondisi penduduk di Indonesia


    DETAIL JAWABAN

    ---------------------------

    MAPEL : IPS


    KELAS : XI


    MATERI : DINAMIKA KEPENDUDUKAN INDONESIA


    KATA KUNCI : KONDISI KEPENDUDUKAN


    KODE SOAL : 8


    KODE KATEGORISASI : 11.8.5

Pertanyaan Lainnya