sebutkan 5 contoh kreatif dan alasanya
Pertanyaan
1 Jawaban
-
1. Jawaban dannyrizkypp5cqqg
Berikut adalah contoh dari kreativitas, yaitu:
- Melakukan pengolahan dari bungkus plastik dari snack maupun berbagai makanan lainnya untuk menjadi layang-layang yang berbahan plastik.
- Melakukan pengolahan dari kertas yang tidak terpakai untuk menjadi sebuah kertas yang baru dengan tujuan agar melakukan perlindungan terhadap penebangan pohon.
- Melakukan pengolahan dari CD bekas untuk menjadi sebuah bentuk dari tirai penghias yang berada didepan pintu kamar, sehingga tanah tersebut tidak akan menjadi rusak dikarenakan CD bekas yang berada di bagian tanah dikarenakan bahan kimanya.
- Melakukan pengolahan dari botol plastik minum untuk menjadi sebuah vas bunga maupun pot yang akan mengurangi jumlah dari botol bekas.
- Melakukan pengolahan dari botol plastik yang diberikan kertas didalamnya untuk menjadi sebuah tempat duduk apabila ditumpuk secara berlebih.
Pembahasan
Kreativitas adalah sebuah bentuk dari proses dari sebuah mental yang dimana akan melibatkan berbagai macam bentuk dari penampilan ide serta konsep yang terbilang baru maupun pada sebuah hubungan baru yang berada diantara dari gagasan dan juga konsep yang dimana telah ada pada saat ini. Untuk dapat meningkatkan kreativitas maka kita haruslah melakukan pembuatan dari inovasi secara terus menerus.
Pelajari lebih lanjut
1. Materi tentang tindakan kreatif dan tidak kreatif https://brainly.co.id/tugas/6106798
2. Materi tentang mengapa orang harus kreatif https://brainly.co.id/tugas/1718043
3. Materi tentang hubungan antara ekonomi kreatif dan industri kreatif ? https://brainly.co.id/tugas/19611629
-----------------------------
Detil jawaban
Kelas: 3
Mapel: Seni Budaya
Bab: Bab 1 - Karya Seni Rupa
Kode: 3.19.1
#AyoBelajar