Apakah yang dimaksud metagenesis?
IPS
angga20031
Pertanyaan
Apakah yang dimaksud metagenesis?
1 Jawaban
-
1. Jawaban irgijeh
Dalam ilmu Biologi, pengertian metagenesis adalah pergiliran cara perkembangbiakan makhluk hidup antara kawin (seksual) dan tidak kawin (aseksual).
Peristiwa metagenesis dapat terjadi pada hewan dan tumbuhan.