sebuah kerucut diketahui jari jarinya 15 cm dan tingginya 20 cm tentukan : a) panjang garis pelukisnya b) luas selimut kerucut
Matematika
miyahrantau
Pertanyaan
sebuah kerucut diketahui jari jarinya 15 cm dan tingginya 20 cm tentukan : a) panjang garis pelukisnya b) luas selimut kerucut c) luas seluruhnya d) volumnya
2 Jawaban
-
1. Jawaban kautsarmus
a) s²=r²+t²=15²+20²=225+400=625
s=√625=25 cm
b) Ls=πrs=3,14 x 15 x 25= 1.177,5 cm²
c)
L=πr(r+s)=3,14.15(15+25)=47,1x40=1.884 cm²
d)
V=⅓πr²t
V=⅓ x 3,14 x 15x15 x20
V=4710 cm³ -
2. Jawaban lovemyfamily
a) garis pelukis = √15²+20² = √225+400 =√625 = 25 cm
b) luas selimut kerucut = 3,14 x 15 x 25 = 1.177,5 cm²
c) luas seluruhnya = 3,14 x 15 x(15+25) = 3,14 x 15 x 40 = 1.884 cm²
d) volume = 1/3 x 3,14 x 15 x 15 x 20 = 3,14 x 5 x 15 x 20 = 4.710 cm³
semoga membantu :)