PPKn

Pertanyaan

Wujud perilaku persatuan dan kesatuan, salah satunya dapat diwujudkan dengan membantu sesama. Buatlah rencana aksi kelas dalam bentuk simulasi musyawarah untuk membantu sesama yang disesuaikan kondisi dan situasi kelas atau daerah masing - masing.

2 Jawaban

  • mengajarkan teman teman yang kurang mampu berbahasa daerah agar dapat berbicara bahasa daerah
  • mengajarkan teman yang kurang mampu berbahasa daerah agar dapat berbicara bahasa daerah, mengadakan aksi sosial bagi teman yang terkena bencana

Pertanyaan Lainnya