Sejarah

Pertanyaan

Seberapa penting ilmu ekonomi itu

1 Jawaban

  • Ekonomi dalam kehidupan manusia amat teramat penting ilmu ekonomi harus dimiliki oleh setiap manusia. Jika dtanyakan mengapa harus,dikarenakan manusia harus bisa mengontrol ekonomi dalam kehidupan masing-masing. Penerapan ilmu ekonomi dimulai dari seorang manusia sudah memulai mengenal sebuah nilai. Dimana dari suatu nilai dapat diiplementasikan kapada uang,yang sebagai alat pembayaran. Agar manusia dapat memenuhi kehidupanya,ia harus bias mengontrol uangnya. Dari situ satu hal tentang penerapan ilmu ekonomi mulai dapat kita lihat. 

Pertanyaan Lainnya