cara mengerjakan soal fisika tentang alat ukur menggunakan penggaris
Fisika
nur025
Pertanyaan
cara mengerjakan soal fisika tentang alat ukur menggunakan penggaris
1 Jawaban
-
1. Jawaban ennyrahmawati1
Tempelkan penggaris atau mistar pada benda yang akan diukur panjangnya. Titik nol pada penggaris harus tepat dengan ujung awal dari panjang benda yang diukur.
Nilai ukur benda ditunjukkan oleh garis pada skala penggaris atau mistar yang bertepatan dengan ujung akhir panjang benda.