Matematika

Pertanyaan

ibu memiliki 3/4 loyang kue. kue tersebut akan dibagikan sama banyak kepada mita, Dewi, Bayu. Dewi memotong kembali kue bagiannya menjadi 2 bagian sama besar dan memberikan salah satu potongan kepada Bayu. berapa bagian kue yang dimiliki Bayu sekarang??

1 Jawaban

  • 3/4 kue dibagi 2 jadi 3/4 : 2/1 atau kalau dikali menjadi 

    3/4x1/2 = 3/8
    jadi asal kuenya 3/4 terus dibagi 2 jadi 3/8
    lalu bayu mendapat setengah nya jadi bayu dapat 3/8

Pertanyaan Lainnya