Matematika

Pertanyaan

tentukan pola dari susunan bilangan berikut ini. A.3,9,27,81,.. B. 32,16,8,4,...

2 Jawaban

  • Mapel : Matematika
    Kelas : VIII SMP
    Materi : Pola Bilangan

    Pembahasan :
    3 , 9 , 27 , 81 , ...

    Memiliki Pola x 3

    ————————————————
    32 , 16 , 8 , 4 , ...

    Memiliki Pola ÷ 2
  • a. Dikali 3 atau 3 kali bilangan itu
    sendiri
    b. Dibagi 2

Pertanyaan Lainnya