PPKn

Pertanyaan

Apa peran BPUPKI dalam perumusan dasar negara?

2 Jawaban

  • Peran BPUPKI dalam perumusan dasar negara

    Dalam melakukan perumusan dasar negara yang dimana dilakukan oleh Badan Penyidik Usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia atau yang dimana biasa disebut dengan sebutan BPUPKI adalah sebuah lembaga yang dimana terdapat sebuah peran positif yang dimana strategis dan juga penting dalam melaksanakan persiapan dari kemerdekaan yang ada di Indonesia sebagaimana contohnya adalah dalam melakukan perumusan dari dasar negara Indonesia pada saat ini.

    Yang anggota BPUPKI lakukan adalah untuk melkaukan penetapan terhadap dasar negara dari Negara Kesatuan Republik Indonesia, melakukan perubahan kata yang dimana apakah telah sesuai dengan kaidah bangsa, norma yang beralku, dan telah sesuai dengan ejaan dari bahasa Indonesia sehingga dianggap sesuai sebuah dasar negara, dan melakukan pengusahan terhadap Pancasila yang dimana menjadi sebuah ideologi negara Republik Indonesia.

    Masing-masing keanggotaan dari BPUPKI sendiri memiliki tugas yang dimana harus dikerjakan sebagaimana dibentuknya panitia kecil yang disebut dengan panitia semilan yang bertugas untuk melakukan pencarian terhadap berbagai macam masukan yang dimaan dapat digunakan untuk melakukan proses pembuatan dari rumusan dasar negara.

    Selain itu, pada beberapa sidang yang dimana dilakukan oleh BPUPKI menghasilakan beberapa rumusan dari dasar negara seperti :

    A. Berikut adalah sebuah rumusan dari dasar negara yang dimana diajukan oleh Muhammad Yamin dan diucapkan secara lisan pada tanggal 29 Mei 1945.

    1. Peri kebangsaan

    2. Peri kemanusiaan

    3. Peri Ketuhanan

    4. Peri kerakyatan

    5. Kesejahteraan rakyat

    B. Berikut adalah sebuah rumusan dari dasar negara yang dimana diajukan oleh Mr. Soepomo dan diucapkan secara lisan pada tanggal 31 Mei 1945.

    1. Persatuan

    2. Kekeluargaan

    3. Keseimbangan lahir dan batin

    4. Musyawarah

    5. Keadilan rakyat

    C. Berikut adalah sebuah rumusan dari dasar negara yang dimana diajukan oleh Muh Yamin.

    1. Ketuhanan Yang Maha Esa

    2. Kebangsaan Persatuan Indonesia

    3. Rasa kemanusiaan yang adil dan beradab

    4. Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmah kebijaksanaan dalam permusyawaratan perwakilan

    5. Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia.

    D. Berikut adalah sebuah rumusan dari dasar negara yang dimana diajukan oleh Ir. Soekarno dan diucapkan secara lisan pada tanggal 1 Juni 1945.

    1. Kebangsaan Indonesia

    2. Internasionalisme atau peri kemanusiaan

    3. Mufakat atau demokrasi

    4. Kesejahteraan sosial

    5. Ketuhanan yang berkebudayaan

    Pelajari lainnya :

    - Berapa kali sidang BPUPKI https://brainly.co.id/tugas/9965083

    - Ketua dan Wakil BPUPKI https://brainly.co.id/tugas/9955482

    - Peresmian BPUPKI https://brainly.co.id/tugas/9950513

    Kelas : XI (11 SMA)

    Pelajaran : Sejarah

    Kategori : Bab 8 - Masa Pendudukan Jepang

    Kata Kunci : BPUPKI, Dasar Negara, Rumusan

    Kode: 11.3.8

  • peran BPUPKI dalam perumusan dasar negara adalah sebagai wadah atau lembaga penyaluran pendapat dan usul dari tokoh-tokoh pendiri bangsa.

    semoga membantu

Pertanyaan Lainnya