Gas hidrokarbon apakah hasil reaksi karbit dan air?
Kimia
AraBenamen
Pertanyaan
Gas hidrokarbon apakah hasil reaksi karbit dan air?
1 Jawaban
-
1. Jawaban miracantik2303
Reaksi batu karbid dan air: CaC2 (s) + 2 H2O (l) → C2H2 (g)+ Ca(OH)2 (aq) Jadi gas hidrokarbon yang terbentuk adalah Asetilen (C2H2).