kondisi geografis pulau kalimantan berdasarkan peta
B. Indonesia
eqiichaou3bhs
Pertanyaan
kondisi geografis pulau kalimantan berdasarkan peta
1 Jawaban
-
1. Jawaban chelseaqilah
Jawaban:
. Letak astronomis Pulau Kalimantan
Secara astronomis, Pulau Kalimantan terletak di posisi 7ºLU sampai 4ºLS dan juga membentang antara 108ºBB sampai 119ºBT. Pulau ini pun dilewati garis ekuator yang membagi Bumi menjadi dua bagian belahan bumi utara dan belahan bumi selatan.
2. Luas Pulau Kalimantan
Pulau yang sebagian besar masih terdiri hutan dan menjadi habitat bagi sejumlah tumbuhan serta satwa endemik ini memiliki luas sekitar 743.330 km persegi.
3. Batas Laut Pulau Kalimantan
Sebelah Barat: Selat Karimata
Sebelah Timur: Selat Makassar
Sebelah Selatan: Laut Jawa
Sebelah Utara: Laut China Sleatan