Sebuah kantong plastik berisi semen mempunyai massa 12 kg,tentukan berat kantong plastik tersebut jika besar kecepatan gravitasi 9,8m/s
Fisika
BellaKhecil14
Pertanyaan
Sebuah kantong plastik berisi semen mempunyai massa 12 kg,tentukan berat kantong plastik tersebut jika besar kecepatan gravitasi 9,8m/s
1 Jawaban
-
1. Jawaban p3cia
dik : m = 12kg
g = 9,8m/s
dit : w?
jwb : w = m . g
= 12 . 9,8
= 117,6N