IPS

Pertanyaan

apabila kalian akan bertindak sebagai produsen baru,barang apa yang akan produksi?kemukakan juga alasannya.

1 Jawaban

  • Barang yang akan diproduksi yaitu barang yang sering dikonsumsi konsumen.
    Ini harus ada penelitian di lapangan dengan mengadakan surve sehingga tahu barang apa yang bisa diproduksi yang laku banyak dipasaran.
    Karena ingin mendapatkan untung yang besar semua itu harus dilakukan.
    Intinya memproduksi barang sesuai selera konsumen,yang sering dibutuhkan dan sering dipakai.

Pertanyaan Lainnya